Jumat, 30 Desember 2011

JARINGAN LOKAL KOMPUTER TANPA KABEL (WIRELESS LAN)


                                                                       
Komunikasi tanpa kabel (wireless) telah menjadi gaya hidup masyarakat informasi. Beberapa wujudnya yang sederhana telah cukup lama dikenal masyarakat Bumi. Kini mereka hadir kembali disekitar kita dalam bentuk yang kian beragam dan cerdas. Mulai dari pager dua arah, telepon genggam digital, hingga sampai wireless LAN.

Sifat fleksibilitas dari karakteristik wireless menjadikan teknologi wireless sebagai salah satu teknologi utama yang diaplikasikan dalam jaringan telekomunikasi. Komunikasi lokal wireless memiliki perkembangan tercepat dan tumbuh sebagai sektor yang sangat penting dalam industri telekomunikasi. Salah satu aplikasi pengembangan wireless untuk komunikasi data adalah wireless LAN.

Wireless LAN merupakan jaringan komputer lokal yang menggunakan media transfer data tanpa kabel. Wireless LAN ini sama halnya seperti ethernet tanpa kabel dimana user berhubungan dengan server melalui modem radio. Salah satu satu bentuk modem radio adalah PC Card yang digunakan untuk laptop. Kecepatan komunikasi wireless LAN ini dapat mencapai 3 MBps.

Selasa, 27 Desember 2011

9 Tips Memanage Memory Internal BlackBerry

9 Tips Memanage Memory Internal BlackBerry




Tips BlackBerry kali ini akan membahas Memanage Memory Internal BlackBerry, di mana banyak teman2 yang merasa BlackBerry nya agak lemot. Salah satu kelemahan dari BlackBerry adalah kita  tidak bisa menginstal aplikasi di dlm Media Card kecuali pakai aplikasi  ”Aerize Card Loader”.

Oleh karena itu, kita harus me-manage memory internal BlackBerry kita dengan baik.
Berikut beberapa tips bagaimana me-manage memory BlackBerry :

1. Hapus (delete) semua messages yang tidak penting, baik itu email atau sms/mms. Email dengan  attachment yang besar usahakan dibuka & dibaca hanya melalui PC.

2. Hapus (delete) browser cache.
Caranya :
> buka browser
> klik menu BlackBerry
> klik options
> klik cache operations
> klik clear history

3. Tutup semua conversation yang tdk penting di BlackBerry Messenger, YM, GT, MSN, dll serta biasakan “clear chat” semua conversation jika sdh tdk diperlukan lagi.

4. Hapus (delete) cache di aplikasi FB.
Caranya :
> buka FB
> klik menu BlackBerry
> klik options
> klik clear cache

5. Hapus (delete) semua miss calls.
Caranya :
> buka  “messages”
> klik menu BlackBerry
> klik view folder
> klik missed calls
> klik menu
> Klik delete prior

6. Hapus (delete) phone call logs.
Caranya :
> buka  “messages”
> klik menu
> klik view folder
> klik phone call log
> klik menu
> klik delete prior

7. Hapus (delete) event log.
Caranya :
> dari Home Screen tahan tombol alt
> lalu klik hurur L G L G
> lalu tekan menu BlackBerry
> klik clear log

8. Bersihkan temp memory.
Caranya :
> buka  “options (yg gmbr obeng/kunci pas)”
> klik security options
> klik memory cleaning
> klik menu BlackBerry
> klik clean now
> klik save

9. Biasakan picture yang dikirim ke BlackBerry group tidak disimpan di media card atau device memory BlackBerry Caranya :
> buka BlackBerry group
> klik pictures
> klik menu BlackBerry
> klik picture options
> klik save pictures pilih “never”
> klik ​​OK

Kamis, 01 Desember 2011

SERIAL NUMBER WINDOWS XP


SERIAL NUMBER WINDOWS XP ORIGINAL


Pastinya di kalangan masyarakat seperti kita banyak yang menggunkan software gratisan atau trial. Dan sudah tidak aneh lagi kalau semua software gratisannya dicrack sendiri. Apalagi O.S (Operating System)-nya. Semisal windows 98, 98SE, Xp, Vista, dll kecuali Linux yang halal (open source).


Nah saya mau kasih serial number nih yang original punya, serial number untuk windows XP service park 2. Pokonya mantap deh, sebabnya kalau Anda biasa menggunakan O.S Windows XP yang dimasuki serial number bukan dari microsoft, nantinya pada saat microsoft mengadakan audit besar-besaran, Anda akan mendapat masalah karena ketahuan bahwa license yang Anda gunakan untuk windows Anda itu tidak legal. Mau ketahuan!? Dianggap pencuri!? hehehe tidak mau kan? Maka-nya gunakan serial number yang orignal. Langsung aja nih, serial numbernya copy dan save/simpan. Yah, install ulang O.S-nya dong?? hehehe ya mau tidak mau harus install ulang, kalau tidak tanya sama hacker atau cracker yang suhu, yang bisa merubah serial number tanpa harus install ulang O.S-nya.
Serial number :

XP8BF-F8HPF-PY6BX-K24PJ-TWT6M (lupain aja serial number ini)

dan serial number buat XP yang lainnya yang Anda punya, buang jauh-jauh, cuma nyusahin aja hehehe, kecuali yang ini :


Serial Number Original :

V2C47-MK7JD-3R89F-D2KXW-VPK3J (SERIAL GENUINE UNTUK XP SP1 & XP SP2)

WRY2X-KXT8M-243WY-KQKC7-73D36 (SERIAL ORIGINAL UNTUK XP SP3)

Semoga bermanfaat.